PT Kontak Perkasa - Dishub DKI Jakarta mendapati 2 bus yang mengangkut penumpang mudik di Pondok Labu. Total ada 100 penumpang mudik dengan tujuan Jawa.
"Mengangkut sekitar 100 penumpang dari Pondok Labu, tujuan ke Jawa," kata Kadishub DKI Jakarta Syafrin Liputo, Selasa (19/5/2020).
Kedua bus tersebut kemudian diputarbalikkan dan dikandangkan di Pool Pulogadung. "2 unit bus PO Haryanto dikandangkan di Pool Pulogadung," ujar Syafrin.
Syafrin menegaskan pemberangkatan bus antarkota hanya melalui di Terminal Terpadu Pulogebang. Bus yang mengangkut penumpang di luar itu dipastikan melanggar izin.
"Pemberangkatan bus di wilayah Jabodetabek hanya dari Terminal Terpadu Pulogebang, jika ada bis yang berangkat dari luar terminal bisa dipastikan bus tersebut melanggar izin dan tidak melaksanakan protokol kesehatan COVID-19," kata Syafrin. - PT Kontak Perkasa
"Mengangkut sekitar 100 penumpang dari Pondok Labu, tujuan ke Jawa," kata Kadishub DKI Jakarta Syafrin Liputo, Selasa (19/5/2020).
Kedua bus tersebut kemudian diputarbalikkan dan dikandangkan di Pool Pulogadung. "2 unit bus PO Haryanto dikandangkan di Pool Pulogadung," ujar Syafrin.
Syafrin menegaskan pemberangkatan bus antarkota hanya melalui di Terminal Terpadu Pulogebang. Bus yang mengangkut penumpang di luar itu dipastikan melanggar izin.
"Pemberangkatan bus di wilayah Jabodetabek hanya dari Terminal Terpadu Pulogebang, jika ada bis yang berangkat dari luar terminal bisa dipastikan bus tersebut melanggar izin dan tidak melaksanakan protokol kesehatan COVID-19," kata Syafrin. - PT Kontak Perkasa
Sumber : detik.com